Pembiasan Warna-Warni Ambari melalui Sebuah PRISMeu
Seperti perwayangan Jawa yang memiliki Panakawan, FSRD Institut Teknologi Bandung (ITB) punya perkumpulan tokohnya sendiri: AMBARI. Pertemanan para seniman AMBARI dimulai dari Studio Lukis ITB dan berlanjut di luar dinding […]
Belajar sebelum Mengajar: Workshop Dosen FSRD
Dosen kuliah lagi?! Mumpung mahasiswa belum mulai belajar, sekarang giliran Bapak & Ibu dosen FSRD Maranatha untuk menyegarkan ilmu mengajar! FSRD Maranatha mengadakan lokakarya interal untuk dosen yang membahas […]
CCDS (Center for Chinese Diaspora Studies): Memperkuat Identitas Sosial Tionghoa di Indonesia
CCDS berperan dalam memperkuat identitas sosial Tionghoa di Indonesia dengan menghadirkan pemikiran dan diskusi tentang stereotip, identitas, dan peran masyarakat Tionghoa dalam konteks keberagaman Indonesia.
CCSN (Centre for Cultural Studies of Nusantara): Nusantara Kini dan Nanti
“CCSN (Centre for Cultural Studies of Nusantara): Nusantara Kini dan Nanti” merupakan salah satu talk show yang diselenggarakan Unoflatu pada 6 Juni 2023.
Steel Life: Miky Endro di Kami Patung Ada
Mari mampir ke kampus tetangga! Pada bulan Juni dan Juli 2023, Galeri Soemardja di Institut Teknologi Bandung menghadirkan sejumlah karya seni patung dalam pameran Kami Patung Ada. Pameran ini diikuti […]
Bertumbuh bersama Tumbuhan melalui Seni Botani
Area amfiteater di NuArt Scuplture Park merupakan pilihan tepat untuk tempat talk show yang membahas seni botani. Galeri seni? Betul. Ruang terbuka hijau? Betul lagi. Lima orang seniman botani duduk […]
Santuy Sore Dulu Gak Sih? Fun & Alive!
Bentar lagi tahun ajaran baru mau mulai, nih! Supaya temen-temen maba ga kaget dengan dunia kuliah, FSRD Maranatha punya cara khusus buat nyambut kalian … yaitu santai-santai bareng! Santuy […]
Berpikir Bersama demi Kelestarian
Seniman bukan membutuhkan kreativitas saja–mereka juga perlu memikirkan bagaimana seninya dapat berguna bagi sesama. Pemikiran banyak orang tentunya akan lebih bermanfaat daripada pemikiran yang dihasilkan sendiri. Dengan ide tersebut, […]
Semesta Jiwa di Balik Mata Redmiller
Nuansa warna Jalan Braga itu biasanya warna pastel kalem: batu, pohon, bangunan jadul. Tapi, kali ini, sebagian jalan dihiasi bunga-bunga imut dengan warna-warni neon. Grey Art Gallery kelihatan kayak portal […]